Bulgogi Brothers – Nikmatnya Kuliner Bulgogi

Satu lagi restoran yang menghidangkan menu korean food dengan sajian utamanya, Bulgogi. Berada di Lotte Shopping Avenue, Ciputra World, Lantai 3, Jakarta Selatan yang bernama Bulgogi Brothers. Yang unik direstoran korea ini adalah variasi bulgogi dibuat dalam bentuk hati, dengan tekstur daging yang cukup empuk.
bulgogi

Saat berkunjung ke Bulgogi Brothers, Anda akan disambut hangat oleh pramusaji yang akan menyodorkan menu yang tersedia. Memiliki pintu utama dengan pintu yang terbuat dari kaca bening dan suasana modern khas korea, Bulgogi Brothers ini sangat cocok Anda sambangi untuk kalian penikmat Bulgogi.
Bulgogi-Brothers

Selain Bulgogi, Bulgogi Brothers juga menawarkan menu lezat lainnya seperti Bimbim Bap, Oksusu Cha, Bibimguksu, Jigae Brother, Pumkin Soup, Bulgogi Brother Special dan masih banyak lainnya yang Anda bisa cicipi saat berkunjung ke Bulgogi Brothers.

 

NAMA RESTORAN: Bulgogi Brothers

JENIS MAKANAN: Korean Food

MENU FAVORIT: Bulgogi, Bimbim Bap, Oksusu Cha, Bibimguksu, Jigae Brother, Pumkin Soup, Bulgogi Brother Special

JAM OPERASIONAL: 10.00 s/d 22.00

HARGA: 50.000 – 200.000 

LOKASI: Lotte Shopping Avenue, Ciputra World, Lantai 3
Jl. Prof Dr Satrio, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan
Telp : 021 29889340, 081316602323

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*
To prove you're a person (not a spam script), type the security word shown in the picture. Click on the picture to hear an audio file of the word.
Anti-spam image